Sabtu, 10 November 2012

Piramida Pada C++

Pada postingan kali ini yaitu output piramida pada C++. Dalam pembuatan program ini, tentu harus memakai perulangan atau looping. Pada program ini, saya memakai For... :)



Listing.y :

#include <iostream.h>
#include <stdio.h>
#include <conio.h>
main(){
int a,b;
for(a=1;a<=30;a++)
{
for (b=1;b<=30-a;b++)
cout<<' ';

for (b=1;b<=2*a-1;b++)
cout<<'*';

cout<<"\n";
}
getch();
}

Tidak ada komentar:

Posting Komentar